Senin, 22 Februari 2010

PROFIL PONPES HIDAYATUL MUSTAFID

معهد هداية المستفيد لعلوم القران
PONDOK PESANTREN ALQUR'AN HIDAYATUL MUSTAFID
Akta Notaris : Bambang Padmadi GS.SH No, 06.th. 2007
KEL.TANJUNG AMAN KEC.KOTABUMI SELATAN KAB.LU

JL.WEREDATAMA NO.56 C KEL.TANJUNG AMAN KOTABUMI SELATAN LU. 34511 HP .0 8 1 2 7 2 2 2 4 0 6


PROFIL PESANTREN

1. Nama Pesantren : Pondok Pesantren Alqur’an Hidayatul Mustafid.
2. Tahun didirikan : 20 Juli 1999 / 07 Rabiuts Tsani 1420 H
3. Alamat Sekretariat : Jl.Weredatama No. 56 C Kel.Tanjung Aman Kec. Kota bumi Selatan Kab. Lampung Utara kode Pos 34511 Hp.08127222406. Rek.BRI.No.01550104261508.
4. Luas Tanah / Bangunan : 1.700. M2
5. Jumlah Bangunan a. Ruang belajar 3 Lokal.
b. Rumah Penjaga / Ustadz 1 Lokal.
c. Rumah Pengasuh 1 Unit.
d. Musholla
e. Halaman bermain / olah raga secukupnya.
f. MCK Santri
6. Status Bangunan ( poin 4 ) : Wakaf bersertifikat
No :AE.23696 7.08 04.07.09.1.01703 Tgl.24-08-1994
7. Nomor SK / Izin Operasional :
1). Yayasan Akta Notaris : Bambang Padmadi GS.SH No, 06.th.2007.
2). Surat Pengesahan Nadzir : Pejabat PAIW, No.Kk.08.03.02/W7/D.1/419/2006.
3). Surat Penyerahan Nadzir : Surat Pernyataan Jum'at 15-09 2006.
4). Sertifikat Tanah : Bersertifikat No :AE.23696 7.08 04.07.09.1.01703
BPN Kab. LU Tgl.24-08-1994
5). Madrasah Diniyah : No.08 / Madin / LU / 2007
6). Pondok Pesantren : No.56 / PP / LU / 2006.
7). Panti Sosial : No. SKTP / 54 / B.IV / 2007.
8). MTs HM ( Izn.Oprasional ) : No. Kw.08.4/4/pp.00.4/1864/2007

8. Nama Pengasuh / Pimp. : Drs.Hi.MAWARDI ISHAQ.

9. Jenis Kegiatan : 1). TPQ-TPSQ ( Pagi, Sore dan Malam),
2). Kajian Kitab Salaf ( Setiap Subuh )
3). Majlis Ta’lim Bapak-bapak ( malam Sabtu )
4). Majlis Ta’lim Ibu-ibu ( Sore Kamis ).
5). Jam’iyah Thoriqoh QN ( Cabang Suryalaya )
6) Kelompok Latihan IPS NU Pagar Nusa.
7). Gruf Marhaban dan Mawalan.
8). Formil ( MTs – MA HM )
9). Kopontren
10). Panti Sosial ( Askesos dan UEP )

10. Sistim belajar Kitab : Salafiyah
11. Visi dan Misi : Visi : Santri siap tampil.
Misi : Pengkaderan / pelatihan

TANJUNG AMAN , 22 – 02 -2010

PIMPINAN PESANTREN



Drs.Hi.MAWARDI ISHAQ

Tidak ada komentar:

Posting Komentar